Berita-Cendana.com- Soe,- Kantor Pertanahan Kabupaten Timor Tengah Selatan telah melaksanakan tugas dan pelayanannya kepada masyarakat dalam hal realisasi sertifikat hak atas tanah (SHAT) tahun 2021 sejumlah 3.360 Sertifikat Tanah telah diserahkan gratis kepada masyarakat.
Demikian disampaikan oleh Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten TTS Alise Damaris Libing, S. SiT, di ruang kerjanya pada hari Selasa, 15/02/2022. Target Badan Pertanahan Nasional Kabupaten TTS telah ditetapkan tercapai dan Perencanaan tahun 2022 sejumlah 3. 100, sedang dijalankan.
"Kantor Pertanahan memiliki 3 tugas penting yakni kegiatan Lintas Sektor, PTSL dan Redistribusi. Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL, target dan realisasi PTSL 2021, Sertipikat Hak Atas Tanah (SHAT) Sebanyak 3.360
Sertifikat, telah diserahkan kepada masyarakat desa di Kabupaten TTS, ini penyerahan sertifikat secara gratis kepada masyarakat desa dengan rincian desa-desa sebagai berikut," beber Kepala Kantor.
Desa Fenun. :163
Desa Oinlasi. : 187
Desa Konbaki. : 350
Desa Balu. : 424
Desa Anin. : 404
Desa Netutnana. : 601
Desa Pusu. : 708
Desa Tubuhue. : 181
Desa Benlutu. : 73
Desa Laob. : 110
Lanjutnya bahwa selain itu, target PTSL tahun 2022 yang akan dicapai oleh Kantor Pertanahan Kabupaten TTS, Sertipikat Hak Atas Tanah (SHAT): 3.100 Sertifikat yang akan dicapai oleh Kantor Pertanahan TTS dengan rincian per desa sebagai berikut,
SHAT. K4
Desa Fenun. : 120. 0
Desa Oinlasi. : 105. 0
Desa Boking : 535. 0
Desa Nenoat. : 500. 0
Desa Teas. : 0. 770
Desa Noemuke : 0. 750
Desa Taebesa : 500. 10
Desa Meusin. : 275. 0
Desa Nano. : 15. 0
Desa Oepliki. : 0. 466
Desa Haumeni. : 540. 19
Desa Baus. : 10. 0
Desa Putun. : 500. 7
Sedangkan SHAT Mandiri (Lintas Sektor UKM dan Nelayan Tangkap) juga tentunya memiliki targetnya juga. Target dan Realisasi (SHAT) Mandiri (Lintas Sektor UKM dan Nelayan Tangkap 2021 yang telah dicapai. Sertipikat Hak Atas Tanah (SHAT) 385 Sertifikat dengan rincian per desa sebagai berikut,
Desa Fatukoto. :119
Desa Iusmolo. : 1
Desa Tumu. : 3
Desa Nobi Nobi. : 42
Desa Niki Niki. : 3
Desa Tublopo. : 3
Desa Nulle. : 105
Desa Mnelalete. : 7
Desa Fotilo. : 15
Desa Boking. : 11
Desa Fatu Manufui. : 10
Desa Kolbano. : 13
Desa Spaha. : 2
Desa Kot Olin. : 9
Desa Hoibeti. : 28
Desa Kualin. : 12
Desa Supul. : 2
Lanjut Alisa Damaris, telah diserahkan kepada masyarakat, target dan (SHAT) Mandiri (Lintas Sektor UKM) 2022, Sertipikat Hak Atas Tanah (SHAT): 60 Sertifikat telah diserahkan ke Desa Nulle 60. Redistribusi Tanah Obyek Landreform 2021 (SHAT) Redistribusi Tanah Objek sedangkan Landreform 2021:400 Bidang ke Desa Sei: 400, telah diserahkan kepada masyarakat
SHAT Redistribusi Tanah Obyek Landreform 2022: 2.000 Bidang dengan rincian Desa Pana: 1.210 Desa Bisene: 790, jelasnya. (Tim).
Posting Komentar